Abstrak |
: |
Muldayanti. 20171198. Analisis Efektifitas Nasabah Terhadap Produk Gadai Emas Dan Non Emas Di PT Pegadaian Cabang Dua Pitue Kabupaten Sidenreng Rappang, Pembimbing Zaid Zainal, dan Rosdiana
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektifitas Nasabah Terhadap Produk Gadai Emas Dan Non Emas Di PT Pegadaian Cabang Dua Pitue Kabupaten Sidenreng Rappang, dan untuk mengetahui faktor – faktor yang mempengaruhi Efektifitas Nasabah Terhadap Produk Gadai Emas Dan Non Emas Di PT Pegadaian Cabang Dua Pitue Kabupaten Sidenreng Rappang. Tipe penelitian ini menggunakan tipe penelitian deskriPTif kualitatif, jenis data yang digunakan adalah data kualitatif, sumber data meliputi data primer dan data sekunder, dan teknik pengumpulan data terdiri dari wawancara, observasi dan dokumentasi, dan teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.
Hasil penelitian yang dilakukan memperlihatkan bahwa seluruh indikator menunjukkan bahwa Efektifitas Nasabah Terhadap Produk Gadai Emas Dan Non Emas Di PT Pegadaian Cabang Dua Pitue Kabupaten Sidenreng Rappang sudah baik dan efektif, faktor-faktor yang mempengaruhi Efektifitas Nasabah Terhadap Produk Gadai Emas Dan Non Emas Di PT Pegadaian Cabang Dua Pitue Kabupaten Sidenreng Rappang dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara positif mempengaruhi terhadap Efektifitas Nasabah Terhadap Produk Gadai Emas Dan Non Emas Di PT Pegadaian Cabang Dua Pitue Kabupaten Sidenreng Rappang
|